Kamis, 26 Februari 2009

Aqidah ahlaq I (Adap dalam bergaul)

A. Adab kepada orang tua
1. Adab kepada ibu
Ibu adalah orang yang melahirkan kita dengan bertaruh nyawa
Beliau sangat sabar dan tanpa pamrih dalam merawat anak-anaknya mulai bayi hingga
dewasa
Bila ibu melarang kita harus patuh dan bila ibu memerintah kita harus menaatinya
Kita harus mendengarkan nasihat ibu
Bila kita menghormati ibu kita akan masuk surga
Kita tidak boleh berkata kasar apalagi membentak mereka
Nabi bersabda "Surga itu di bawah telapak kaki ibu"
Karena itu mari kita sayangi dan hormati ibu
Bila durhaka kepda ibu hidup kita akan susah diakhirat mendapat siksa

2. Adab kepada ayah
Selain ibu,
orang tua kita adalah ayah
Ayah juga berjasa kepada kita
Ayah mencari nafkah untuk kita
sehingga kita bisa makan
bisa membeli baju
bisa membeli buku
untuk mengaji dan sekolah
Kita harus taat kepada ayah
Kita tidak boleh membantah ayah selalu mendengarkan
dan mematuhi nasihat ayah
Setiap selesai sholat kita harus mendoakan mereka

"ROBBIGHFIRLII WALIWAALIDAYYA WARHAMHUMAA KAMAA ROBBAYAA
NII SHOGHIRO"
Ya Allah ampunilah aku dan kedua orang tuaku sebagaimana mereka menyayangiku
sewaktu aku kecil

B. Adab kepada guru
Jika disekolah kita harus mematuhi petunjuk dan nasihatnya dan juga menghormatinya
Jika bertemu dijalan kita harus memberi salam berjabat tangan dan mencium tanggannya
Bila kita menghormat guru
kita akan mendapat ilmu yang bermanfaat
sehingga menjadi manusia yang berguna

C. Adap kepada teman
1. teman yang lebih muda
seperti adik atau adik kelas kita
Kita harus membimbing,menolong,dan menasihati mereka
kita harus bisa menjadi contoh kepada mereka dalam kebaikan
2. teman sebaya
Teman sebaya adalah teman yang umurnya sama atau hampir sama dengan kita
Contoh teman sebaya; teman sekelas,teman belajar dan teman bermain
Kita harus selalu membantu,saling memberi maaf,menghormati,menyayangi,bekerjasama
dan memecahkan persoalan bersama
Demikianlah adab yang baik kepada teman sebaya
Bila kita beradab yang baik kepada teman ,temanpun akan berlaku baik kepada
kita
3. teman yang lebih tua
Teman yang usianya lebih tua dari kita
Kita harus menghormati ,mendengarkan nasihat serta mentaatinya,dn berbicara dengan
sopan

Rabu, 25 Februari 2009

FIQIH Wudlu

D. Urutan wudlu
1. membasuh tangan sambil membaca basmalah
2. berkumur 3 kali
3. membersihkan lubang hidung
4. niat
5. membasuh muka 3 kali
6. membasuh ke dua tangan sampai siku-siku 3 kali
7. membasuh kepala 3 kali
8. membasuh ke dua telinga 3 kali
9. membasuh ke dua kaki 3 kali
10.berdoa sesudah wudlu sambil menghadap kiblat

E. Yang membatalkan wudlu
1. berhadats kecil
2. muntah disengaja
3. tidur dengan pulas
4. bersentuhan kulit laki-laki dan perempuan yang bukan muhrimnya
5. menyentuh kemaluan tanpa penghalang dengan telapak tangan
6. tidak melaksanakan salah satu rukun wudlu
1.

Selasa, 24 Februari 2009

FIQIH Wudlu

A>Wudlu
membasuh bagian anggota tubuh tertentu dengan syarat dan rukun wudlu

B>Rukun wudlu ada 6;
1. Niat
2. Membasuh muka
3. membasuh kedua tangan hingga siku
4. mengusap kepala
5. membasuh kaki hingga diatas kedua mata kaki
6. tertib berurutan

C>Sunnah wudlu
1. Membaca basmalah
2. Membasuh telapak tangan
3. Berkumur
4. istinjak
5. Mengusap telinga
6. Berdoa sesudah wudlu

Senin, 23 Februari 2009

Tata Tertib di rumah dan di sekolah

A. Pengertian
Tata tertib adalah peraturan yang harus dipatuhi dan dilaksanakan ,apabila dilanggar mendapatkan punishment atau sangsi (hukuman).
Mematuhi tata tertib melatih diri kita bertanggung jawab.
Tata tertib di rumah harus dipatuhi seluruh anggota rumah
Tata tertib di sekolah harus dipatuhi dan dilaksanakan warga sekolah
Tata tertib di masyarakat harus dipatuhi dan dilaksanakan warga masyarakat

B. Contoh tata tertib di rumah
- Bangun pagi dan merapikan tempat tidur
- Beribadah dan membantu ibu di rumah
- Belajar dan mengerjakan PR

C. Contoh tata tertib di sekolah
- Tidak terlambat datang di sekolah
- Ke sekolah memakai seragam yang berlaku
- Membersihkan kelas bagi yang piket
- Mengerjakan tugas
- Tidak ramai ketika di dalam kelas

Minggu, 22 Februari 2009

Hak dan kewajiban anak

A. Pengertian
- Hak adalah suatu yang kita terima setelah melaksanakan kewajiban
- Kewajiban adalah suatu yang harus kita laksanakan setelah menerima hak

B. Hak dan kewajiban anak dirumah
- Hak anak adalah sesuatu yang harus diterima anak
- kewajiban anak adalah sesuatu yang harus dilaksanakan anak
- Contoh hak anak dirumah
1. mendapatkan makan dan minum
2. mendapatkan perlindungan dan keamanan
3. mendapatkan bimbingan orang tua waktu belajar
4. mendapatkan kesejahteraan hidup
- Contoh kewajiban anak di rumah
1. menjaga kebersihan rumah
2. mematuhi dan melaksanakan nasihat orang tua
3. menghormati,menyayangi dan menghargai anggota keluarga
4. mengerjakan Home Work dari sekolah

C. Hak dan kewajiban anak di sekolah
- Contoh hak anak di sekolah
1. mendapatkan perlindungan dan keamanan
2. mendapatkan kasih sayang dan bimbingan guru
3. mendapatkan reward
4. mendapatkan raport dan nilai yang bagus
- Contoh kewajiban anak di sekolah
1. menjaga kebersihan sekolah
2. mentaati dan melaksanakan tata tertib sekolah
3. mentaati dan melaksanakan nasihat guru
4. menjaga nama baik sekolah

Hak dan kewajiban anak

A. Pengertian
- Hak adalah suatu yang kita terima setelah melaksanakan kewajiban
-